Selasa, 31 Desember 2013

Wow Mobil Polisi Jadi Kandang Ayam

Wow Mobil Polisi Jadi Kandang AyamHonda Jakarta - Sangat usil Ulah seniman asal Prancis ini memang benar-benar unik. Salah satunya adalah merubah sekaligus multifungsi kan mobil polisi sebagai tempat tinggal ayam atau rumah ayam alias kandang ayam.


Tak tanggung-tanggung, Benedetto Bufalino diubah police car tahun 1970-an yang di-make over jadi kandang ayam itu tak sekedar buat bahan pertunjukan belaka. Mobil kandang ayam itu memang benar-benar difungsikan penuh sebagai rumah ayam.

Terlihat, bagian interior telah dilucuti sampai habis temasuk jeroan dalam kap mesin. Kursi-kursinya diganti dengan kayu-kayu untuk tangkringan ayam. Sisanya cuma stir, dasbor, tuas persneling. Tambahan lainnya adalah kawat-kawat untuk menjaga ayam tidak kabur saat
pintu-pintu dibuka.



Bagaimana jika mobil Polisi di indonesia seperti ini ya ??tentu anda tidak akan membeli bukan? ^^





Artikel Terkait lain nya 









0 komentar:

Posting Komentar